BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PEMERIKSAAN KEUANGAN NEGARA

Pimpin delegasi ke Kamboja untuk lanjutkan kerjasama antara BPK dan NAA

Sebagai bentuk kelanjutan kerja sama bilateral antara BPK dengan National Audit Authority (NAA) Kamboja, Kepala Pusdiklat, Cris Kuntadi memimpin delegasi Scooping Mission ke Kamboja...

Kunjungan SAI dari Philipina

Pada Kamis, 15 Maret 2012, Pusdiklat mendapatkan kunjungan dari Chairperson of Comission on Audit of The Philippines, Ma. Gracia Pulido-Tan dan Chief from Office...

Kunjungan Kerjasama dengan Badiklat Kemendagri

Dalam rangka mensukseskan reformasi birokrasi dan meningkatkan kinerja pegawai, pada Rabu, 29 Februari 2012, Manajemen Pusdiklat BPK RI melakukan kunjungan kerja sama ke Badan...

Pemantapan implementasi SIKENCUR

Sebagaimana direncanakan sebelumnya bahwa tgl. 21 Februari 2012 akan launching Sistem Kendali Kecurangan (SIKENCUR), karena satu dan lain hal akhirnya kegiatan tersebut terpaksa ditunda....

Sosialisasi Sistem Kendali Kecurangan

Dalam rangka sosialisasi program Sistem Kendali Kecurangan (Sikencur) di Pusdiklat BPK, pada 15 Februari 2012, Pusdiklat BPK mengadakan awareness program sikencur bagi pegawai Pusdiklat....

Acara Pisah Sambut Pegawai di lingkungan Pusdiklat 2012

Sebagai acara rutin silaturahmi, bersamaan dengan momen pisah sambut bagi pegawai yang mutasi/promosi masuk dan keluar Pusdiklat BPK diselenggarakan hari Rabu (1/2) berempat di...

Kunjungan SAC Iran

Pada kunjungan tanggal 31 Januari 2012, delegasi SAC Iran dan rombongan BPK RI Kantor Pusat berkesempatan melihat-lihat fasilitas Pusdiklat. Delegasi SAC Iran yang datang...

DHARMA WANITA PERSATUAN SEKRETARIAT JENDERAL BPK RI KELOMPOK UNIT KERJA IX

Bertepatan dengan acara peresmian Dharma Wanita Kelompok Unit Kerja-9 di Pusdiklat, hari Jum'at tanggal 20 Januari 2012, Pusdiklat mengadakan silaturrahmi dan dimeriahkan dengan demo...

Pembukaan Diklat Kepemimpinan Tk.III Angk. I Tahun 2012

Bertempat di Kelas 1 Pusdiklat BPK RI, pada hari Senin, 16 Januari 2012 sebanyak 26 pejabat struktural eselon III di lingkungan BPK RI dan...

Pembukaan Diklat Peran Ketua Tim Senior (KTS) Angk.I Th 2012

Pada hari Senin, 16 Januari 2012, pukul 08.00, Kepala Pusdiklat BPK RI, Cris Kuntadi, membuka Diklat Peran Ketua Tim Senior (KTS) Angkatan I Tahun...
Free WordPress Themes, Free Android Games